Belajar dari Jepang: How To Defeat Giant?
Siapa sangka tim bola basket yang rata-rata tinggi pemainnya itu hanya 174cm bisa mengalahkan tim raksasa Eropa yang rata-rata tinggi pemainnya lebih dari 185cm?
Dalam permainan bola basket lazimnya tim dengan komposisi pemain yang tingginya jauh melebihi tinggi pemain lawan punya kans untuk menang lebih besar.
Itu sudah semacam pakemnya.
0 Comments
07/01/2021